Emas ke level $1,398 seperti dimuat oleh kitco.com, harga emas sudah mengalami kenaikan yang cukup tinggi dibandingkan harga emas bulan juli yang sampai menyentuh level $1,198 per troyounce.
Kenaikan harga emas dipicu oleh aksi spekulan yang terkena isyu adanya Bank Sentral Amerika “The Fed” tidak memberikan tambahan dana untuk stimulus ekonominya.
Kenaikan emas di dalam negeri disebabkan oleh nilai rupiah yang sangat melorot sampai sekitar Rp. 11.700,- per dollar USA.
saat emas sampai ke level $1,198 banyak orang yang masih ragu-ragu untuk membeli emas, ketika emas naik lagi sampai level $1,421 banyak juga yang menyesal kenapa dulu waktu emas lagi murah kok tidak beli.
Ayo belajar Investasi emas agar tahu kapan saat beli dan kapan saat jual***
0 Comments:
Post a Comment