Selasa, 12 Januari 2010

Tips Membersihkan Emas

7719_1048450467966_1726843146_91458_7679841_n

 

Perhiasan emas yang sering dikenakan tak akan luput dari kotoran. Entah itu karena keringat yang menempel, sisa sabun setelah mandi, atau debu. Kembalikan kilau emas dengan membersihkannya. Ini caranya:

 

1. Rendam di campuran sabun
Teteskan secukupnya cairan pembersih piring yang lembut ke dalam mangkuk berisi air hangat. Rendam perhiasan emas kurang lebih 15 menit.


2. Sikat kotoran
Angkat perhiasan dari larutan air, perlahan-lahan sikat dengan sikat gigi lembut untuk mengangkat kotoran yang melekat di perhiasan atau sela-selanya.


3. Bersihkan dengan air hangat
Bersihkan sisa-sisa sabun di perhiasan, bilas dengan air hangat.


4. Keringkan
Dengan menggunakan kain halus, keringkan perhiasan.

 

wiryo

 Dapatkan Tips Bisnis Sesuai Syariah klik Disini

 

sumber :http://female.kompas.com/read/xml/2009/03/25/10190873/Tips.Membersihkan.Perhiasan.Emas

0 Comments: