Senin, 19 April 2010

EURO DAN HARGA EMAS

 

Ketika Yunani kesulitan keuangan, nilai EURO langsung turun demikian halnya dengan harga emas dunia. Beberapa hari kemudian IMF berjanji akan membantu Yunani untuk mengatasi krisis di negaranya, EURO pun bangkit dan emas langsung menguat.

Dengan Turunnya EURO emas akan ikut Turun, Euro menguat emas pun urut melambung.

Disini jelas ada hubungannya antara Euro, Dollar dan harga emas. Bila Euro menguat pemegang dollar akan melepas  mata uang dollar, dan sebagai gantinya mereka membeli emas untuk berjaga-jaga karena emas dianggap paling aman.

 

Harga emas emas juga terkait dengan harga saham, Jika harga saham dunia menguat, maka nilai emas akan cenderung turun. 

 

Sebagai investor emas, kita harus memperhatikan hal-hal tersebut yang mempengaruhi harga emas.

Harga emas biasanya dipengaruhi oleh :

1. mata uang

2. Harga Saham

3. harga minyak Dunia

marilah kita sama-sama belajar menganalisis harga emas. ***

 

wiryo

Praktisi dan pengajar penilaian emas

 

 Jurus Cerdas Berkebun EMAS, strategi berinvestasi EMAS dengan cara yang tidak pernah Anda Fikirkan

 

 

0 Comments: